Friday, November 4, 2016

[UNDANGAN] KOPDAR AKBAR KOMUNITAS BUKALAPAK TASIKMALAYA

Haloo akang / teteh pelapak wilayah Tasikmalaya dan sekitarnya, menindaklanjuti kopdar pertama yang sudah kita adakan beberapa waktu yang lalu, rencananya kita akan mengadakan kopdar Komunitas Bukalapak Tasikmalaya yang kedua nih, satu moment yang paling ditunggu-tunggu sesama pelapak. Banyak hal positif loh yang bisa kamu dapetin dari kopdar ini, disamping Silaturahmi antar Pelapak juga bisa nambah ilmu, nambah saudara, nambah laris jualannya, daaan nambah juga donk omset nya???!! hehe

Insya Allah Kopdar ke 2 ini akan diadakan pada:

Hari minggu, 13 Nopember 2016

Pukul : 09.00 WIB s.d Selesai

Lokasi : Lantai 2 MAYASI Cafe & Resto - Asia Plaza Tasikmalaya Samping Wong Solo



Note : Makan pesan sendiri langsung di Mayasi nya ya, karena panitia hanya menyediakan tempat

Materi:

Riung Mumpulung Komunitas Bukalapak Tasikmalaya
Sharing Pelapak tentang tips/trik banjir orderan di Bukalapak
untuk memaksimalkan waktu kopdar, diharapkan akang/teteh bisa hadir tepat waktu :D

Pendaftaran melalui KOMUNITAS BL TASIKMALAYA via BL Pesan :

Kang Kumkum Sanjaya (wa) 082325044232

0 comments:

Post a Comment